Resep Masakan
Hot News !!!

Cara membuat Choco Pudding In Jar

cara-membuat-choco-pudding-in-jar
Bahan-bahan membuat Choco Pudding In Jar :
  • Agar-agar Plain                                             1 bungkus
  • Susu Kental Manis, cokelat (1 kaleng)           380 ml
  • Cokelat Bubuk                                           1 sendok teh
  • Tepung Maizena                                            1 sendok teh
  • Gula Bubuk, (optional)                                  2 sendok makan
  • Garam, seujung kecil sendok teh                    secukupnya
  • Air                                                                1100 ml
Cara membuat Choco Pudding In Jar :
-Langkah 1

Campur agar-agar, coklat bubuk, gula pasir, garam dan maizena, aduk hingga tercampur.

-Langkah 2

Tambahkan air sambil diaduk hingga bahan larut diatas api. Aduk terus higga muncul buih-buih kecil. Angkat, tuang ke dalam toples kecil.

-Langkah 3

Diamkan sebentar hingga uap panasnya hilang, tutup toples dan masukkan dalam kulkas hingga puding mengeras. Siap disajikan.

Selamat mencoba Cara membuat Choco Pudding In Jar.

0 Response to "Cara membuat Choco Pudding In Jar"

Post a Comment

Silahkan berkomentar disini.
Jika ada pertanyaan silahkan bertanya disini, saya akan menjawabnya.
Terima kasih sudah berkunjung ke blog saya.