Resep Masakan
Hot News !!!

Cara membuat serbuk minuman sari apel alami

Cara membuat serbuk minuman sari apel alami
Bahan-bahan membuat serbuk minuman sari apel alami :

Nama Bahan
Jumlah
Sari Apel
200 ml
Gula Pasir
400 ml

Cara membuat serbuk minuman sari apel alami :
-Langkah 1

Masukkan sari apel dan gula dengan perbandingan sari apel dengan gula 1:2, didihkan dengan api sedang hingga mendidih. kecilkan api, aduk terus dengan satu arah.

-Langkah 2

Aduk cepat hingga menjadi berbulir seperti gambar. Angkat dari kompor.

-Langkah 3

Haluskan dengan food procesor/blender hingga halus.

-Langkah 4

Saring dengan alat penyaring, hingga benar-benar didapatkan buliran halus.

-Langkah 5

Ini dia serbuk sari apel instan siap dikemas maupun digunakan.

Cukup mudah kan cara membuat serbuk minuman sari apel alami? Selamat mencoba.

0 Response to "Cara membuat serbuk minuman sari apel alami"

Post a Comment

Silahkan berkomentar disini.
Jika ada pertanyaan silahkan bertanya disini, saya akan menjawabnya.
Terima kasih sudah berkunjung ke blog saya.